Pengingat Janji Temu

Pengingat janji temu adalah fitur yang memberi tahu Anda tentang pertemuan atau layanan yang sudah dijadwalkan, supaya Anda tidak melewatkan atau terlambat datang.

Pengingat Janji Temu

Membuat pengingat janji temu lebih mudah dengan WABA Quick Reply dan WA Flow

WABA Quick Reply dan WA Flow sangat membantu dalam mengelola pengingat janji temu dengan cara yang efisien dan interaktif. Misalnya, dengan WABA Quick Reply, pelanggan bisa langsung mengonfirmasi kehadiran atau mengubah jadwal mereka hanya dengan memilih opsi yang ada di percakapan WhatsApp, tanpa perlu keluar dari aplikasi. Sementara WA Flow memudahkan pelanggan untuk mengatur ulang waktu atau tanggal janji temu mereka sendiri. Gabungan kedua fitur ini membuat bisnis lebih mudah memberikan kenyamanan bagi pelanggan, mengurangi keterlambatan, dan mempercepat proses penjadwalan ulang otomatis.

Sudah siap menggunakan use case
di atas untuk bisnis Anda?

Use Case Lainnya

Ketahui manfaat lain dari solusi Jatis Mobile